Masjid Terindah Di Kabupaten Jepara - HP Yitno Masjid Terindah Di Kabupaten Jepara - HP Yitno

Bisnis Online I Affiliasi I Tutorial Blog I Tips & Trick I Motivation I SEO

Masjid Terindah Di Kabupaten Jepara

Masjid Paling Indah Di Jawa Tengah
Masjid ini sebenernya belum memiliki nama. Namun karena yang mendirikan adalah Yai Basri, orang lebih mengenal masjid ini dengan sebutan Masjid Yai Basri. Dari sekian banyak masjid yang pernah saya lihat di Kota Jepara, masjid ini adalah yang paling indah. Baik dari segi arsitekturnya maupun dari perpaduan warna yang digunakan.

Ketika memasuki masjid, anda akan disuguhi pemandangan indah berupa langit biru berawan yang sengaja diciptakan untuk mendapatkan suasana tenang dan alami. Diharapkan orang yang memasuki masjid tersebut benar-benar khusyuk saat mendekatkan diri kepada sang pencipta Allah SWT.

Masjid Yai Basri ini terletak di daerah Nalumsari yang berbatasan langsung dengan Gebog - Kudus. Masjid ini memang sangat cocok bagi saudara muslim yang ingin berwisata religi. Di komplek masjid ini juga terdapat sebuah rumah yang digunakan untuk pengobatan patah tulang. Jadi kalau ada teman atau saudara anda yang menderita patah tulang, langsung datang aja kesini. Insyaallah sembuh tanpa jalan operasi.

Seperti apakah kemegahan Masjid yai Basri ini? Simak videonya dibawah ini dengan seksama.


Buat sahabat yang tidak bisa menyaksikan video diatas, langsung saja menuju channel youtube yang saya sediakan berikut https://youtu.be/iwzhMZf-LDg

Demikianlah informasi singkat tentang Masjid Paling Indah di Kota Jepara. Semoga artikel sederhana ini bermanfaat untuk semua.
SHARE :

Iklan Lucu & Super Kreatif Di Dunia

Amazing..!!! - Kata itulah yang mungkin akan anda katakan tatkala melihat iklan paling kreatif & termahal di dunia berikut https://youtu.be/jYsx0nlGtJ4.
1 Komentar untuk "Masjid Terindah Di Kabupaten Jepara"

Arsitekturnya memang handal dan top markotop

1. Silakan buka Daftar Isi untuk melihat artikel menarik lainnya
2. Komentar sobat adalah investasi besar untuk meningkatkan jumlah pengunjung ke Blog Sobat

Back To Top